PPKN Tema 1 Indahnya Kebersamaan - 43sdmuda

Latest

Virtual Based Learning

Ayo Belajar, Untuk Masa Depan

Rabu, 22 Juli 2020

PPKN Tema 1 Indahnya Kebersamaan

Pertemuan 4, Kamis, 23 Juli 2020
 
Tema                        : 1 Indahnya Kebersamaan
Mata Pelajaran           : PPKN
Materi                       : Kerjasama dalam Keberagaman

Sebelum menyimak materi ikuti langkah berikut!

  1. Berdoa sebelum belajar
  2. Mengisis Presensi Kehadiran dengan cara KLIK PRESENSI
  3. Menyimak materi dengan baik






Mari menonton Video berikut!



Kode postingan : 7611


Pengertian kerjasama (cooperation) ini adalah sebuah usaha yang dilakukan oleh beberapa orang atau juga kelompok untuk mencapai tujuan bersama.

Kerjasama ini merupakan interaksi yang sangat penting bagi kehidupan manusia disebabkan karna manusia ini adalah mahluk sosial yang sam-sama saling membutuhkan.

Kerjasama ini dapatterjadi pada saat individu yang bersangkutan tersebut mempunyai kepentingan serta juga kesadaran yang sama untuk bekerjasama di dalam mencapai tujuan serta kepentingan bersama.

Setelah menyimak video dan materi singkat, silahkan pilih halaman T HARIAN untuk mengerjakan latihan soal mengenai PPKN materi tersebut